Inilah Seni Melukis Dengan Mikroba
Cawan petri yang ditumbuhi jamur Scopulariopsis brevicaulis, Candida sake andCladosporium herbarum. Jamur dibiakkan sedemikian rupa sehinggg membentuk gambar ‘tongkat Asclepius’ (logo kedokteran). Ini merupakan sebuah simbol dari mitologi Yunani kuno, yang diasosiasikan dengan pengobatan dan penyembuhan.
Jamur Cladosporium herbarum and Rhodotorula sp. (merah). jamur dikultur sedemikian rupa membentuk gambar bunga mawar.
Gajah. Jamur Aureobasidium pullulans and Rhodotorula sp. (bagian hitam).
Tanda tangan. Bakteri Bacillus sp.
HMS Beagle (kapal layar yang digunakan oleh Charles Darwin - tokoh evolusi. BakteriEscherichia coli (E. coli).
Archaeopteryx (burung purba peralihan dari reptil ke aves). Bakteri Escherichia coli (E. coli).
Cinta. Jamur Aureobasidium pullulans and Rhodotorula sp. (warna merah).
Topeng komedi (Comedy mask). Jamur Fusarium sp.
Bioluminescent. Banyak cawan petri kultur bioluminescent bakteri yang diatur sedemikian rupa menampakkan struktur molekul DNA.
Topeng tragedi (Tragedy mask). Bakteri Staphylococcus aureus.
Tengkorak. Bakteri Escherichia coli.
Evolusi primata. Bakteri Escherichia coli.
source : http://biologimediacentre.com/seni-melukis-menggunakan-mikroba/
Terima kasih telah mengunjungi windeartfly.co.cc Silakan tinggalkan komentar jika anda berkenan
Berkomentarlah dengan baik dan sopan demi kenyamanan bersama.