Image and video hosting by TinyPic Image and video hosting by TinyPic
Jika kemarin tidak berakhir seperti yang kamu inginkan, ingatlah jika Tuhan ingin kemarinmu sempurna, Dia tidak perlu ciptakan hari ini
Image and video hosting by TinyPic
gravatar

Inilah Cara Mudah Mengendalikan Rasa Amarah Kita



 
Dimarahin memang tidak enak....kalau sudah tahu seperti itu, maka janganlah kita suka marah-marah pada orang lain...apalagi dengan alasan yang tidak jelas....


Hati yang panas karena amarah hanya akan meluluh lantakan berpikir positif kita....rasional akan semakin jauh tertinggal oleh ekspresi-ekspresi yang tidak nalarr....


Hati-hatilah dengan amarah yang anda punya jangan sampai terlepas oleh kendali diri anda sendiri.....


Berikut cara mudah/trik/mengendalikan/meminimalisir amarah :

  • Gunakan tangan yang keliru untuk kegiatan sehari-hari, Orang yang biasa menggunakan tangan kanan, biasakanlah untuk memakai tangan kiri alias jadi kidal saat menggunakan mouse komputer, mengaduk gula teh atau kopi, membuka pintu dan ha-hal lain yang tidak membahayakan. Bagi yang kidal, gunakan tangan kanan. hal ini diperkuat oleh studi yang dilakukan Dr Denson yang dimuat di jurnal Current Directions in Psychological Science. 
  • Ubah Sudut pandang “saya” menjadi “kamu” , Jika marah, anda selalu merasa yang paling benar, dan sesuatu yang menyebabkan kemarahan anda pasti salah. Ubah sudut pandang anda, bayangkan anda menjadi orang lain yang sedang menghadapi anda yang sedang marah. Berpura-puralah menasehati diri anda sendiri.
  • Bercerminlah, ketika anda marah, tatap mata anda secara langsung dedepan cermin, dan bicaralah kepada diri anda sendiri. Lihatlah ekspresi kemarahan anda di cermin tersebut, kemudian nasehatilah diri anda sendiri dengan berbicara langsung pada bayangan anda.
  • Menurut Ajaran Islam, Mengendalikan amarah bisa dilakukan dengan :
    - Membaca Ta` awwudz
    - Berwudhu
    - Sholat sunnah
    - Diam
    - Duduk
    - Memaafkan
  • Pergi ke Kamar Mandi kemudian basuh muka dengan air, karena segarnya air bisa mengendurkan otot-otot muka anda yang tegang serta bisa menciptakan nuansa damai...
  • Memelihara Binatang, Penelitian para ahli psikologis menunjukan bahwa secara fisik dan emosi, seorang pemilik atau orang yang memelihara hewan kesayangan ternyata ketahanan emosionalnya lebih baik, jika dibandingkan dengan yang tidak memeliharanya.


Dan cara terbaik untuk mengatasi rasa marah adalah dengan mengetahui hal-hal yang memicunya dan mencegah agar faktor pemicu tersebut tidak sampai membuat seseorang kehilangan kontrol.

source : http://siweh.blogspot.com/2012/03/cara-mudah-mengendalikan-rasa-amarah.html


Artikel Terkait:

Terima kasih telah mengunjungi windeartfly.co.cc Silakan tinggalkan komentar jika anda berkenan

Berkomentarlah dengan baik dan sopan demi kenyamanan bersama.

Image and video hosting by TinyPic

Klik Disini untuk melihat ke situs resmi SUZUKI

Temukan Artikel yang Ingin Anda Cari Disini

Language Translate

Komunitas

Image and video hosting by TinyPic
Image and video hosting by TinyPic