Foto Microskopik Telur Kupu-kupu yang Menakjubkan
Foto-foto berikut ini mungkin terlihat seperti tanaman tropis yang aneh. Tapi sebenarnya ini adalah telur-telur serangga yang diabadikan menggunakan mikroskop elektron yang sangat tangguh.
Telur mengembangkan cangkangnya saat berada dalam tubuh induk. Disana sperma harus menemukan dan berenang melalui bukaan pada satu ujung telur, yang disebut mikropil.
Bertengger di sulur tanaman Passiflora agar selamat dari ancaman semut-semut yang lapar. Spesies kupu-kupu Julia heliconian membaringkan telur-telur mereka pada tanaman merambat ini secara eksklusif.
Warna oranye dari telur kupu-kupu Zebra sayap-panjang ini memberitahu predator bahwa ia mengandung bahan beracun seperti sianida dan zat racun lainnya.
Telur kupu-kupu morpho biru. Corak merah melingkar itu adalah reaksi kimia yang mengikuti pembuahan. Kupu-kupu ini adalah salah satu kupu-kupu terbesar di dunia, yang bentang sayapnya bisa mencapai 5 hingga 8 inci.
Oeggerli sang micronaut
Martin Oeggerli adalah sang fotografer dan ilmuwan dibalik gambar-gambar menakjubkan ini.

Dia mengungkapkan, 'Yang paling memakan banyak waktu adalah saat pewarnaan tapi itu sangat menyenangkan. Proses scanning sangat menarik. Tidak sama seperti fotografi dimana kau bisa menangkap semua pikselnya bersamaan. Dalam scanning kau harus menangkap satu piksel dalam satu waktu."
Tiap gambar memakan waktu sekitar sehari untuk mengatur posisi dan hari lainnya untuk mikroskop dan sekitar 40 jam lagi untuk penataan warna.
keren ya? baru petama kali lihat yg kaya gini nih.
sumber :http://fenz-capri.blogspot.com/2010/09/foto-mikroskopik-telur-kupu-kupu-yang.html
Artikel Terkait:
Animal
- Inilah 10 Hewan Unik di Dunia
- Coba Tebak, Ini Monster Laut atau Ikan?
- Inilah Hewan yang Bentuknya Mirip Telur Mata Sapi
- Inilah Kucing Besar Dari Jaman Pra Sejarah
- Ayam Aneh yang Melahirkan Bukan Bertelur
- 10 Binatang Yang Dinyatakan Punah Namun Ditemukan Kembali
- Kambing Bekaki Tujuh Hebohkan Warga Gresik
- Inikah Anjing Terkecil di Dunia
- Apakah Hewan Juga Bermimpi Saat Tidur
- Tomcat Kosmopolitan, Ada di Mana-mana
Unik
- Inilah Karya Seni yang Indah Bila Dilihat Dari Langit
- Inilah Hotel Luar Angkasa Buatan Rusia
- Inilah 7 Produk Terkenal Dengan Nama yang Memalukan
- Inilah 5 Peralatan Portable yang Paling Aneh
- Inilah Pola Jaring Laba-laba Terunik
- Inilah Seorang Pematung yang Dapat Memahat Isi Pensil
- Inilah Rumah Dengan Desain dan Isi Terbalik
- Inilah Fenomena Kota Hantu di Suriah
- Inilah Gadis-gadis Cantik Pembasmi Setan
- Gadis Bule Rela Operasi Lidah Agar Fasih Berbahasa Korea
Terima kasih telah mengunjungi windeartfly.co.cc Silakan tinggalkan komentar jika anda berkenan
Berkomentarlah dengan baik dan sopan demi kenyamanan bersama.